Akhirnya aku punya kesempatan menuliskan beberapa pengetahuan tentang internet, khususnya blog, bisnis, google, juga nantinya berkembang untuk tips bisnis offline maupun online. Untuk bisnis offline kugali dari wawancara dengan para pedagang kecil di pasar-pasar seperti pedagang caping, dagang ayam, dagang kambing, dagang sapi, dagang bumbu dll. Kesemuanya itu sangat simpel, namun ternyata mampu menghidupi keluarga saudara-saudara kita yang tinggal di desa-desa.
Untuk bisnis online kugali dari buku, membaca artikel di internet maupun pengalamanku sendiri selama menjalani bisnis online. Untuk permulaan aku menulis tentang tip - tip menggunakan mesin pencari google :
1. Konversi Panjang
2. Konversi Suhu
3. Konversi Mata Uang
Gambar Hasil Pencarian Kalkulator Google konversi mata uang
4. kumpulan tips dan trik ini kubuat dalam blog tersendiri. Jadi kalau mau mencoba step by step silahkan kunjungi blognya di http://tips-1000.blogspot.com/
Selamat Mencoba, semoga ada manfaatnya.